[Pengumuman] Yang Beruntung di Giveaway MAHOGANY HILLS
Perjodohan mungkin akan menjadi salah satu tema kisah-kisah romance yang akan terus dan terus diangkat ke dalam karya seni ya, baik buku, film, lagu, atau kerya seni yang lain. Mungkin hanya karena perbedaan selera saja, masih ada yang menyukai tema tersebut, namun ada juga yang tidak (*nunjuk diri sendiri*). Well, itulah manusia. Kita diberikan anugerah 'rasa' yang pada dasarnya berbeda satu dengan yang lainnya. Maka, sudah sewajarnya kita bertoleransi dan saling menghargai perbedaan itu yaa...
Nah, kini saatnya mengumumkan siapa tweeman yang beruntung mendapatkan satu eksemplar novel Amore berjudul Mahogany Hills, karya perdana Tia Widiana, yang juga merupakan juara pertama dari Lomba Penulisan Amore 2012 yang diselenggarakan oleh Gramedia. Metode giveaway hari ketiga, tanggal 29 Mei 2013, saya kembali menggunakan bantuan dari aplikasi The Hat untuk memilih tweeman yang beruntung, dan setelah melalui proses pengundian, yang terpilih adalah....
Selamat kepada @ruthmunthe, kamu yang terpilih di giveaway ini. Tunggu informasinya via DM twitter nanti yaaa...
Buat tweeman yang lain, masih ada beberapa giveaway yang bisa diikuti...tetap semangattt yaaa.....
waahh makasih XD
ReplyDeleteditunggu DM twitternya bang ijul ;)
Oiya bisa juga email aku di :
munthe.ruth@gmail.com
Sekali lagi makasih bang ijuuulll XD